Cara Mengatasi Wifi yang Always On dan Device Always Awake di Android 6.0.x Marshmallow

Terkadang kita sering sekali mengalami masalah dengan system Android yang kita miliki. Masalah yang kita hadapi juga bisa bermacam-macam, mulai dari internet yang tidak berfungsi dan bahkan wifi yang selalu ON dan tidak bisa dimatikan (off).

Wifi yang Always On dan Device Always Awake di Android 6.0.x Marshmallow

Pada kesempatan kali ini saya akan berbagi tentang cara mengatasi wifi yang always On & Device always awake di Android 6.0.x Marshmallow. Berikut beberapa cara yang bisa anda coba:

1. Matikan scanning wifi di Settings -> wifi -> advanced -> Keep wi-fi on during sleep -> Never
2. Matikan scanning wifi di Settings -> Location -> wifi scanning
3. Matikan synch akun google yang tidak penting di Settings -> accounts -> google
4. (Opsional) disable Android device manager di Settings -> security -> device administrators -> android device manager
5. Gunakan aplikasi pengatur fitur doze seperti Doze Editor, Naptime, dll. Set ke profile aggresive doze (butuh root)
6. Lakukan reboot setelah full charging. (Charge sampe full, cabut charger & reboot hh)

Oke, itu saja penjelasan dari saya, Semoga bermanfaat.

Comments

Popular posts from this blog

Cara Menjadikan Laptop atau HP Android Sebagai Hotspot Wifi

Cara Cepat Menonaktifkan Akun Facebook Untuk Sementara Atau Selamanya

Daftar Social Bookmarking Dofollow Terbaik 2018/2019 dengan Pagerank Tinggi