Posts

Showing posts from December, 2017

Cara Ampuh Mengatasi Smartphone Android Samsung yang suka Hang

Image
Cara Ampuh Mengatasi Smartphone Android Samsung yang suka Hang - Pasti sebagian sobat ada yang mengalami masalah ini dan otomatis pasti sangat menjengkelkan bukan? Kejadian seperti ini biasanya terjadi karena Android terlalu terbebani dengan aplikasi yang di buka lebih dari satu,dan akhirnya over load,Untuk mengatasi tersebut kali ini saya akan berbagi sedikit tips,Silahkan disimak   Cara Ampuh Mengatasi Smartphone Android Samsung yang suka Hang 1) Tekan pada tombol home + tombol power + tombol volume(+) secara bersamaan 2) Kemudian akan muncul logo Samsung,lalu lepaskan penekanan pada tombol home,dan tombol power serta tombol volume(+) tetap ditekan,jangan sampai terlepas 3) Setelah itu akan muncul logo boneka android,lalu lepaskan tombol yang sobat tekan tadi 4) Kemudian tekan tombol opton yang terdapat pada bagian kiri bawah layar 5) Tentukan menu recovery menggunakan tombol volume (atas atau bawah),selanjutnya tekan pada wipe data/factory reset 6) Sobat j...

Cara Mudah Membersihkan Touch Screen Smartphone Android dengan Aman

Image
Perilian | Cara Mudah Membersihkan Touch Screen Smartphone Android - Sobat mungkin sudah tidak asing lagi dengan fasilitas android yang sekarang kebanyakan menggunakan layar sentuh atau sering kita dengar dengan Touch Screen,dengan fasilitas ini sobat otomatis sangat mempermudah untuk melakukan navigasi,tapi yang perlu diketahui layar sentuh itu sangat rentan,sehingga membutuhakn perawatan khusus,agar menjadikanya lebih awet. Pada kesempatan kali ini saya akan berbagi sedikit tips Cara Mudah Membersihkan Touch Screen Smartphone Android ,Mencegah lebih baik daripada mengobati ^_^.Silahkan simak langkah berikut Cara Mudah Membersihkan Touch Screen Smartphone Android 1) Pergunakan Kain Microfiber   Mungkin kebnyakan sobat membersihkan Touch Screen Android menggunakan kapas,tisu,kain yang lembut,atau ada juga yang menggunakan ujung kaosnya untuk membersihkan, memang tidak salah namun alat terbaik yang digunakan untuk membersihkan layar Android salah satunya adalah kain microfiber. ...

Cara Mudah Download File Andoid APK dari Google Play Store Via PC

Image
Perilian |  Cara Download File Apk aplikasi Android Lewat PC - Hai sobat apa kabar?  Sobat pengguna Android mungkin sudah tahu File dengan ektensi .apk atau sering kita sebut File APK .File APK adalah File Aplikasi yang hanya bisa di install pada Smartphone Android, file yang berenteksi .apk ini sering kita jumpai pada Google Play Store dan dengan mudah kita dapatkan lewat Smartphone Android kita.   Pada kesempatan kali ini saya akan berbagi sedikit Tips Download File Ekstensi apk pada Google Play Store Via PC ,mungkin sobat mengalami kendala dengan koneksi pada Smartphone sobat yang lambat sehingga ingin mendownloadnya lewat PC, sebenarnya ada banyak sekali cara,tapi kali ini saya akan memberikan tutorial yang mudah untuk sobat coba, Silahkan disimak   Cara Download File APK dari Google Play Store Via PC 1) Pertama silahkan sobat kunjungi Google Play Store dan silahkan cari aplikasi yang ingin sobat donlod 2) Setelah sobat menemukan aplikasi yang sobat cari,l...

Cara Mudah Melakukan Partisi Memory SD Card untuk Link2SD

Image
Cara Mudah Partisi Memory SD Card untuk Link2SD - Hai sobat pengguna Android yang sudah status root mungkin sudah tida asing lagi dengan istilah Link2SD, Link2SD adalah aplikasi yang digunakan untuk memindahkan aplikasi android ke memory eksternal dengan mudah dan cepat. Link2SD mengharuskan memory card sudah di bagi sesuai format yang ditentukan dengan benar,Jika terjadi kesalahan maka proses pemindahan pasti akan gagal.Pada kesempatan kali ini saya akan berbagi sedikit tips tentang masalah tersebut,Silahkan disimak Baca Juga : Cara Memindahkan Aplikasi ke SD Card Cara Partisi Memory SD Card untuk Link2SD dengan Mini Tool 1) Pertama silahkan persiapkan software Mini Partition Wizard untuk PC 2) Sambungkan Memory Card sobat dengan komputer menggunakan care reader 3) Selanjutnya buka software Mini Partition yang sudah terinstall tadi 4) Lalu sobat akan melihat drive apa saja yang tersambung dengan komputer,termasuk memory card ( biasanya akan muncul pada disk 2) 5) Kemudian untuk memu...

8 Cara agar Cepat Naik Level Rank di Mobile Legend

Image
Pecinta Mobile Legends pasti ingin sekali menaikan rank levelnya. Tapi menghadapi beberapa kendala seperti banyaknya pemain yang NOOB atau BOCAH. Untuk mengatasi hal tersebut maka saya sarankan untuk mengikuti beberapa langkah dibawah ini dan dijamin ranking anda pasti akan naik dengan sangat cepat. 8 Cara agar Cepat Naik Level Rank di Mobile Legend 1. Gunakan Karakter Hero Yang Di Kuasai Salah satu strategi agar menang terus di mobile legends adalah memilih karakter hero sesuai dengan anda, apakah anda tipe bertahan atau menyerang, hal ini sangat penting dalam mempercepat menaikan level selain itu anda harus mencari partner yang juga dapat mensupport team dan tidak egois 2. Atur Item Emblem Terkuat Anda harus mencoba beberapa item agar menemukan emblem terkuat yang cocok dengan hero anda, Salah satu tips yang bisa anda gunakan agar cepat menaikan level adalah saling sharing dengan pemain lain dan menanyakan kelebihan dan kekurangan dari setiap emblem yang digunakan pada hero 3. Join P...

Cara Agar Baterai Smartphone Android Lebih Awet dan Tahan Lama

Image
 Cara Agar Baterai Smartphone Awet Tahan Lama Hai sobat di kesempatan kali ini say aakn berbagi sedikit tips agar baterai android sobat awet tahan lama, cara berikut adalah melakukan kalibrasi pada baterai smartphone sobat,dengan melakukan kalibrasi maka daya tahan baterai akan meningkat saya akan memberi 2 cara pengkalibrasian,yaitu menggunakan aplikasi dan tanpa bantuan aplikasi,Ok langsung saja disimak Cara Agar Baterai Smartphone Awet Tahan Lama   Cara 1 Menggunakan Bantuan Aplikasi 1) Pakai baterai dan sisakan hingga kira- kira 20% 2) Lalu install apilkasi yang bernama Battery Dr Saver ,sobat bisa memperolehnya dari Google Play Store 3) Setelah terinstall cas HP sobat, 4) Tunggu proses pengecasan sampai 100% Note : Jangan mencabut cas dari HP,lakukan sampai proses telah selesai,lalu akan muncul notifikasi,Lakukan hal ini selama kurang lebih 6-10 hari kedepan,apabila dirasa sudah cukup,sobat bisa melakukan cara tersebut 1bulan sekali. C...

Cara Mudah Sharing Data File Lewat Wifi di Windows 7/ 8/10 Update 2018

Image
Perilian | Cara Mudah Sharing Data File Lewat Wifi di Windows 7/ 8/10 Update 2018  - hai sobat kali ini saya akan berbagi ilmu mengenai cara mudah agar kita dapat saling berbagi file data game dll lewat akses wifi. karena sifat wifi yang pada umumnya bisa digunakan untuk mengakses internet, alat ini juga dapat kita gunakan untuk saling berbagi data, dengan begitu akan sedikit mengurangi kebiasaan menggunakan flashdisk yang pastinya kurang efisien . Kecepatan transfer data rata2 mencapai 2-3 MB/s. Untuk ukuran transfer data kecepatan itu cukuplah jika untuk berbagi file. Langsung saja berikut ini cara mudah dan cepat sharing data lewat Wi-Fi :     Cara Mudah Sharing Data File Lewat Wifi di Windows 7/ 8/10 Update 2018 1. Sediakan sebuah folder yang nantinya akan disharing/dibagikan, lalu klik kanan --> pilih properties 2. Setelah jendela Properties muncul pilih tab sharing, pada tab sharing pilih Advanced Sharing 3. Lalu beri centan pada Share this folder 4. Setelah itu...

Cara Mendownload dan Install Game Pokemon Go Terbaru di Android 2018

Image
Perilian |  Cara Mendownload dan Install Game Pokemon Go Terbaru di Android 2018   - Hitttzzzz !! Pokemon Go merupakan permainan yang menyajikan pengalaman menyenangkan dan mengasikan menangkap Pokemon di dunia nyata menggunakan handphone. Namun sayangnya game ini belum dapat langsung kita instal melalui Playstore. Jika mendownloadnya via Playstore, maka Anda harus memasang aplikasi VPN seperti Hotspot Shield, VPN Shield, OpenVPN dll. Pokemon Go sendiri menggunakan lingkungan dunia nyata sebagai dasar untuk fitur gameplaynya. Yakni bagi Anda pemain Pokemon Go dapat merasakan keseruan menangkap pokemon di dunia nyata menggunakan handphone Android kita. Dengan game terbaru yang menghebohkan netizen seluruh dunia ini, Anda dapat menemukan serta menangkap pokemon di rumah Anda sendiri, tetangga, pasar, di sekolah, tempat wisata dan bahkan dimana saja tempat yang menarik, dengan begitu Anda akan merasakan keasyikan menangkap dan mendapatkan pokemon Anda serta menikmati suasana pem...

Cara Mengontrol Smartphone Android Lewat PC/Latop

Image
Perilian | Cara Mengatur Smartphone Android Lewat PC/Latop - Hai sobat di kesempatan kali ini saya akan berbagi sedikit info  Cara Mengendalikan Smartphone Android Lewat PC ,cara ini bisa di lakukan bisa di lakukan  jarak dekat maupun jarak jauh dengan bantuan aplikasi webkey,aplikasi ini akan sangat membantu sobat di kala sobat lupa membawa Android sobat,sobat hanya tinggal menggunakan laptop yang sebelumnya sudah di setting dengan webkey, dengan aplikasi ini sobat bisa menggunakan sepenuhnya fungsi android dari menulis dan membaca pesan langsung lewat PC,melakukan  panggilan atau bahkan sobat bisa melakukan pengaturan android dari jarak jauh,Ok langsung saja disimak  Cara Mengontrol Smartphone Android Lewat PC/Latop 1) Pastikan Android sobat telah di root 2) Siapkan laptop untuk mengatur Android sobat 3) Pastikan juga jaringan internet pada smartpone dan Laptop sudah terkoneksi dengan baik 4) Pasang aplikasi Webkey ,sobat bisa memperolehnya dari Google Play Store...

Cara Mudah Swap Memory Eksternal Ke Internal pada Android

Image
Perilian |  Cara Mudah Swap Memory Eksternal Ke Internal pada Android - Bagi sobat pengguna android mungkin akan merasa terbatasi oleh memory internal yang kurang kapasitasnya,sehingga tidak bisa leluasa untuk menginstall game atau aplikasi.Kali ini saya akan berbagi cara Swap memory eksternal internet,jadi fungsi swap ini menggantikan posisi memory yang berada di internal akan menjadi memory eksternal dengan kapasitas yang terdapat pada memory eksternal.Dengan begitu saya sarankan,kita akan membutuhkan memory eksternal yang lebih besar daripada internalnya,untuk mempermudah kita menginstall game atau aplikasi yang berat sekalipun,OK langsung saja simak Cara Mudah Swap Memory Eksternal Ke Internal pada Android 1.    Pasang aplikasi Eksternal 2 Internal yang bisa sobat ambil di Google Play Store – secara gratis note : aplikasi ini membutuhkan akses root. Sehingga terlebih dahulu lakukan proses rooting terlebih dahulu. 2.  Setelah terinstall ,lalu langsung...

Cara Mudah Mengganti Boot Animation pada Android

Image
  Cara Mudah Mengganti Boot Animation pada Android - Boot Animation adalah animasi atau gambar yang muncul pada saat kita menyalakan ataupun mematikan Android kita,dengan kita mengganti tampilan boot dari defaultnya,dan menggantinya sesuai selera kita,maka kita akan mempercantik tampilan Android kita,dan otomatis akan menyejukan mata saat di pandang,dan yang palin penting kalau kita mulai bosan dengan boot yang di pakai tersebut kita bisa menggantinya lagi,OK langsung saja disimak   Cara Mudah Mengganti Boot Animation pada Android 1) Sebelumnya pastikan Android sobat telah di root 2) Pasang/ install aplikasi ROM Toolbox Lite ,sobat bisa memperolehnya secara gratis melalui Google Play 3) Lalu buka aplikasinya,kemudian geser tab sebelah kiri sampai masuk ke tab " interface ",lalu masuk ke interface overview ,disitu sobat akan melihat beberapa pilihan menu,lalu pilih pada " boot animation " 4) Lalu akan muncul daftar pilihan boot animation,disini sobat bisa memilih s...

Cara Membuat Status Unik dan Keren di BBM

Image
Perilian | Cara Membuat Status Unik di BBM - Hai sobat share kali ini saya akan berbagi sedikit tips ini,khususnya bagi sobat pemakai BBM, mungkin sebagian sobat juga akan merasa bosan karena selalu update status yang begitu saja,kali ini saya akn memberitahu info cara update status menggunakan huruf yang warna- warni,miring,besar,dan tebal untuk membuat status di BBM sobat,wah menarik bukan?,OK langsung saja disimak Cara Membuat Status Unik di BBM Membuat Status Besar Hurufnya akan terlihat lebih besar dari pada yang lain <h1>Teks sobat disini</h1> Membuat Status Tebal   Huruf menjadi tebal <b>Teks sobat disini</b> Membuat Status Warna- warni Cara ini  membuat status BBM sobat akan lebih berwarna <font color=”red”>Teks sobat disini&lt:/font> Ganti kata red menjadi kata warna dalam bahasa inggris untuk mengganti warna lainnya. Membuat Status Bergaris Bawah Status sobat akan bergaris bawah <u>Teks sobat Disini</u> Note : Cara ...

Cara Cek Kurs Dollar di Western Union (WU)

Image
Perilian |  Cara Cek Kurs Dollar di Western Union (WU) - Hai sobat mungkin sobat blogger yang bermain Adsense sudah tidak asing dengan  Western Union, karena WU telah menjadi idola bagi publisher adsense karena di nilai sangat cepat dalam pencairan uang,di banding dengan menggunakan cek.Karena nilai dollar berubah sewaktu- waktu tanpa kita mengerti, dengan otomatis cara ini juga akan selalu terupdate nilai kursnya ,untuk mempermudah kita untuk mengecek kurs dollar dalam rupiah,mari kita lihat langkah berikut : Cara Cek Kurs di Western Union (WU) 1) Silahkan sobat masuk ke situs Western Union 2) Jika kita ingin mengecek kurs dollar ke rupiah 3) Untuk lebih lengkapnya lihat di bawah ini,semisal kita ingin melihat kurs $100 ,maka hasilnya dalam rupiah 1.129.500 Sobat bisa mencairkan WU di berbagai Western Union yang mempunyai ciri - ciri berlogo seperti ini : Contoh sobat bisa menemukan logo tersebut di Kantor Pos,JNE,Pegadaian,Indomaret,dsb pokok ada logo seperti itu Ok sekian ...

Cara Mengunci Desktop Dengan Password

Image
Cara Mengunci Desktop Dengan Password -merupakan salah satu cara yang sangat epektif untuk mengamankan dokument rahasia yang disimpan dilaptop atau komputer. Dengan memberi password pada desktop atau layar komputer akan membuat dokument tersebut tidak bisa dibuka orang lain, apalagi jika laptop sering sekali disimpan ditempat yang biasa digunakan untuk berkumpul bersama teman, untuk itu sebelum terjadi hal-hal yang tidak di inginkan kuncilah layar computer atau desktop dengan password. Setelah desktop dikunci dengan password, seseorang tidak akan bisa masuk untuk mengoprasikan komputer tanpa memasukan password yang benar, dengan begitu dokument rahasia menjadi aman. Mengunci layar computer atau desktop mungkin kurang tepat, apabila laptop yang dilindungi dengan password adalah laptop yang biasa digunakan bersama, kamu harus memberi tahukan password pada orang-orang yang biasa menggunakan computer itu, dengan begitu hanya orang-orang yang tidak diberitahu passwordnya saja yang tidak bis...